HUBUNGAN POLA KOMUNIKASI KELUARGA DENGAN PERILAKU AGRESIF DI SMA NEGERI 1 AMURANG BARAT

  • Nova Gerungan Universitas Klabat
  • Veronica Juliana Egeten Universitas Klabat

Abstract

Pendahuluan: Perilaku agresif cenderung meningkat di kalangan siswa, yang menjadi faktor penyebab perilaku agresif salah satunya adalah pola komunikasi dalam keluarga. Komunikasi merupakan hal yang penting untuk menjaga hubungan yang baik dalam keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pola komunikasi keluarga dengan perilaku agresif di SMA Negeri 1 Amurang Barat. Metode: Metode penelitian ini adalah analisis korelasional dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel adalah total sampling dengan jumlah sampel 110 siswa. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner pola komunikasi keluarga dan perilaku agresif. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai mean pola komunikasi keluarga sebesar 58,83 kategori sedang, sementara untuk nilai mean perilaku agresif sebesar 84,4 kategori sedang. Hasil penelitian untuk hubungan pola komunikasi keluarga dengan perilaku agresif siswa nilai p value 0,002<0,05 dengan nilai koefisien korelasi r=0,291, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan pola komunikasi keluarga dengan perilaku agresif siswa dengan arah positif. Rekomendasi: Melalui penelitian ini diharapkan siswa dapat menggunakan pola komunikasi yang baik dan benar untuk mengurangi perilaku agresif baik agresi fisik atau pun verbal. 

References

Abrori, M. Q. (2017). Infeksi menular seksual. Pontianak: UM Pontianak Pers.

Anshori, M., & Iswati, S. (2017). Metodologi penelitian kuantitatif. Surabaya: Airlangga University Press.

Asri, S. (2018). Pengaruh kekerasan verbal orang tua terhadap perilaku agresif siswa kelas XII di sma negeri 3 manado. http://repository.iainmanado.ac.id/id/eprint/41

Christy, N. N. (2019). Komunikasi bisnis. Jakarta: Radna Andi Wibowo.

Damayanti, F. (2020). Pengaruh komunikasi interpersonal orang tua-anak terhadap agresi siswa kepada guru. Jurnal Penelitian dan Pengukuran Psikologi, Volume 9, Nomor 1. doi: https://doi.org/10.21009/JPPP.
091.01

DeVito, J. A. (2016). The interpersonal communication book 14th Ed. United states:
Oearsin Education.

Fitriana, Faudiah, N., Rosmala, D., & Hamid, Y. (2017). Pengelolaan sumber daya keluarga. Syiah Kuala Universitas Press.

Hamid, F., & Budianto, H. (2011).
Komunikasi antar manusia. Jakarta: Prenada Media Grup.

Hidayat, A. A. (2013). Metode penelitian keperawatan dan teknik analisi data. Jakarta:
Salemba Medika.

Kementrian pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak republik indonesia. (2018, mei 7). Retrieved from https://www.kemenpppa.go.id/i ndex.php/page/read/29/2123/ke men-pppa-luncurkan-hasilsurvei-nasional-pengalamanhidup-anak-dan-remaja-snphartahun-2018.

Maltin, T., & Rubin, K. H. (2018). Handbook of child and adolescent aggression. New York: THE GUILFORD PRESS.
Morrisan. (2012). Metode penelitian survei. Jakarta: KENCANA.

Myers, D. G. (2012). Social psycology 10th Ed. Holand, michigan: Mc Graw Hill.

Oktarina, Y., & Abdullah, Y. (2017). Komunikasi dalam perspektif teori dan praktik. Yogyakarta:
Deepublish.

Rahman, A. A. (2013). Psikologi sosial integrasi pengetahuan wahyu dan pengetahuan empirik. Depok: Rajawali Pers.

Raine, A., Reidy, M., Susan, B., Jackie, S., Lori, L., & Monte, B. (1998). Reduce prefrontal and increased subcortical brain functioning assessed using positron emission tomography in predatory and affective murderers. Behavior Science an d the Law, 319-32. doi: 10.1002/(sici)10990798(199822)16:3<319::aidbsl311>3.0.co;2-g

Sabri, & Priyo. (2011). Statistik Kesehatan. Jakarta: Rajawali Press.

Sobur, A. (2010). Psikologi umum.
Bandung: CV Pustaka Setia.

Suprobo, S. B. (2018). Hubungan antara pola komunikasi keluarga dengan perilaku agresif siswa tiga maret (GAMA) Yogyakarta. UNY
Journal. url:http://eprints.uny.ac.id/id/ep rint/61579

Suryanto, M. G., & Alvian, I. N. (2012). Pengantar psikologi sosial. Surabaya: Airlangga University Press.

Setiadi. (2013). Konsep dan praktek penulisan riset keperawatan, edisi 2. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Susanto, D. A. (2018). Bimbingan dan konseling di seokolah : konsep, teori dan aplikasinya.
JAKARTA: PRENADAMEDIA GRUP.

Thalib, S. B. (2010). Psikologi pendidikan berbasis analisis empiris aplikatif. Kencana:
Prenada Media Group.

Wahyudi, S. T. (2017). Statistika ekonomi konsep, teori dan penerapan. Malang: UB Press.

Watson, J. (2012). Human caring science. Canada: Jones and Bartlett Learning, LLC.

World Health Organization, W. (2015). Orientation programme on adolescent health for health care providers. Switzerland: Department of chlid adolescent health and development (CAH) world health organization. World Health Organization. https://apps.who.int/iris/handle/
10665/42868

Yunianto, T. K. (2017). Hubungan antara kualitas komunikasi orang tua dan anak dengan perilaku agresif ditinjau dari jenis kelamin (studi pada siswa SMP N 2 Purblingga).
UNNES.
Published
2021-10-31
How to Cite
GERUNGAN, Nova; EGETEN, Veronica Juliana. HUBUNGAN POLA KOMUNIKASI KELUARGA DENGAN PERILAKU AGRESIF DI SMA NEGERI 1 AMURANG BARAT. Klabat Journal of Nursing, [S.l.], v. 3, n. 2, p. 28-35, oct. 2021. ISSN 2685-7154. Available at: <https://ejournal.unklab.ac.id/index.php/kjn/article/view/581>. Date accessed: 12 oct. 2025. doi: https://doi.org/10.37771/kjn.v3i2.581.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.